Friday, 6 July 2018

Disclosure



Assalamualaikum,
Belajar Menulis dengan Hati adalah personal blog milik saya (www.khairiah.com), Khairiah. Seluruh konten dalam blog ini menjadi tanggung jawab saya.

Blog ini berisi bermacam-macam topik, mulai dari resep masakan, parenting, travelling, gaya hidup sehari-hari, tips dan trik, kesehatan. Tulisan dalam blog ini adalah hasil pemikiran, pengalaman, diskusi dan pengamatan saya. Tidak bisa dipungkiri bahwa tulisan dipengaruhi oleh buku-buku bacaan dan internet.

Belajar Menulis Dengan Hati terbuka untuk menjalin kerjasama dengan agency, brand ataupun perorangan yang ingin mempromosikan barang/jasanya. Bisa dalam bentuk job review, article placement, pemasangan iklan, affiliate dan bentuk kerjasama lainnya.

Sebagai imbalan atas kerjasama diatas maka saya sebagai pemilik blog, mendapatkan kompensasi yang besarnya akan mempengaruhi konten, topik dan postingan yang ditayangkan pada blog ini.

Dalam menulis, saya berusaha obyektif dengan memberikan opini yang jujur dan terpercaya berdasarkan pengalaman dan pengamatan dalam menggunakan produk/jasa yang direview.

Untuk mengajukan klaim produk, penawaran dan pertanyaan, dan hal-hal yang berkaitan dengan produk/jasa yang direview, silakan menghubungi saya disini:

Email        : 18biancaputri@gmail.com
FB            : harie.khairiah
Twitter      : @HarieKhairiah
Instagram : @khairiahharie

No comments:

Post a Comment

Terima kasih sudah Berkunjung. Please tinggalkan jejak biar kenal

Main Game Lebih Seru dengan Promo Spesial Top Up di BRImo

  “Jika anak anda suka bermain game, jangan dulu dimarahi. Selama aktivitas yang dilakukan belum berlebihan dan penuh pengawasan, bermain ga...